Gempa Kembali Melanda Nias

Wednesday, January 23, 2008
By katitira

Gunungsitoli (Yaahowu)
Pada tgl. 23 Januari 2008 pkl. 00.20 WIB gempa kembali melanda Nias. Menurut informasi dalam situs USGS, gempa berkekuatan 6.2 Skala Richter dengan kedalaman sekitar 13 km. Dilaporkan oleh saksi mata, bahwa kerusakan tidak terjadi, namun penduduk setempat di Gunungsitoli dan sekitarnya sempat dilanda kecemasan. Hingga berita ini diturunkan, warga masih terlihat masih berjaga-jaga, berada di luar rumah atau berkumpul di ruangan terbuka. (katitira.de/2212008)

Leave a Reply

Comment spam protected by SpamBam

Kalender Berita

January 2008
M T W T F S S
 123456
78910111213
14151617181920
21222324252627
28293031