Archive for April 14th, 2011

Nias Tambah Koleksi Situs Megalit

Thursday, April 14th, 2011
Nias Tambah Koleksi Situs Megalit

MEDAN, KOMPAS.com–Kabupaten Nias, Provinsi Sumatera Utara, menambah satu koleksi situs megalit temuan di Desa Saita Garamba, Kecamatan Gidö yang merupakan peninggalan sejarah di kepulauan tersebut. Penjaga Anjungan Pameran Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Nias di Pekan Raya Sumatera Utara (PRSU), Olin Bobby (24), di Medan, Selasa, mengatakan, temuan megalit itu suatu kebanggaan untuk masyarakat daerah tersebut.... »

Posted in Berita Lain Lain | 1 Comment »

Gatot lantik Bupati Nias Barat dan Gunungsitoli

Thursday, April 14th, 2011

GUNUNG SITOLI – Pelaksana Tugas (Plt) Gubernur Sumatera Utara, Gatot Pujonugroho, atas nama Menteri Dalam Negeri Republik Indonesia melantik dan mengambil sumpah janji Bupati dan Wakil Bupati Nias Barat serta Walikota dan Wakil Walikota Gunungsitoli pada waktu dan tempat berbeda, Rabu (13/4). Pelantikan Bupati dan Wakil Bupati Nias Barat, Aroziduhu Adrianus Gulö, SH, MH... »

Tags: ,
Posted in Berita Lain Lain | 3 Comments »

Kalender Berita

April 2011
M T W T F S S
 123
45678910
11121314151617
18192021222324
252627282930