Gunungsitoli
Pasangan Martinus Lase-Aroni Zendratö Menangkan Pilkada Gunungsitoli
Gunungsitoli, (Analisa) – Pasangan Drs Martinus Lase, M.SP dan Drs Aroni Zendratö (MADANI) menangkan pemilihan kepala daerah (pilkada) Gunungsitoli, yang digelar 2 Pebruari 2011. Pasangan ini dinyatakan menang telak mengungguli kedua rivalnya dengan raihan suara 27.162 atau 51 persen, disusul pasangan Drs Kemurnian-Temazaro Harefa (Murni-Zaro) 17.729 atau 34 persen, dan pasangan Leny Trisnady-Armansah Harefa... »
Pasangan Calon Walikota dan Wakil Walikota Gunungsitoli Periode 2011-2016 Serahkan Hewan Qurban 4 Ekor Sapi dan Kerbau, 24 Ekor Kambing
Gunungsitoli – Pasangan Calon Walikota dan Wakil Walikota Gunungsitoli Periode 2011-2016 Drs Kemurnian Zebua BE dan Temazaro Harefa yang juga Ketua Posko Delasiga Kota Gunungsitoli menyerahkan hewan qurban kepada Panitia Masjid di Saombo seekor Sapi, Kelurahan Pasar Kota Gunungsitoli seekor sapi, Masjid Jami Kelurahan Ilir Gunungsitoli seekor Kerbau, di desa Mudik Kecamatan Gunungsitoli seekor... »
Pasangan Calon Walikota Drs. Martinus Lase MSP dan Drs Aroni Zendratö Mendaftar ke KPU Kota Gunungsitoli
Gunungsitoli – Pasangan calon Walikota Gunungsitoli Periode 2011-2016 Drs Martinus Lase MSP dan Drs Aroni Zendratö mendaftar ke KPU Kota Gunungsitoli, Kamis (28/10) sekitar pukul 18.30 Wib didampingi Ketua DPC PDI Perjuangan Kota Gunungsitoli Arisman Harefa, pengurus DPD I PDI Perjuangan Sumut dan sekretaris DPC PDI Perjuangan Hadirat ST Gea dan Pengurus dari partai... »
Pasangan Balon Walikota Gunungsitoli Lenny Trisnadi BBA Armansyah Harefa SE Mendaftar ke KPU Kota Gunungsitoli
Gunungsitoli – Pasangan bakal calon Walikota dan wakil Walikota Gunungsitoli Lenny Trisnadi BBA-Armansyah Harefa SE (LENTERA) Kamis (28/10) mendaftar ke KPU kota Gunungsitoli dengan diantar ribuan massa bersama pimpinan partai politik dari partai Pelopor, PKD, PPD, PDIP, PKPI, PPP, PBN, Partai Buruh, Partai Patriot. Pasangan LENTERA mendaftar dengan diantar ribuan massa dari masing–masing kader... »
Diantar Pimpinan Partai dan Ribuan Massa Pasangan Balon Wali kota Gunungsitoli Murni- Zaro mendaftar di KPU Kota
Gunungsitoli – Pasangan bakal calon Walikota Drs Kemurnian Zebua BE dengan Temazaro Harefa (Murni-Zaro) Selasa (26/10) mendaftar ke KPU Kota Gunungsitoli diterima KPU Kota bersama Plt KPU Kab Nias Drs Yaatulö Halawa. Pasangan calon mendaftar ke KPU diantar seribuan warga kota Gunungsitoli terdiri dari petani, tukang becak, nelayan, pimpinan Partai Politik dari Partai Demokrat,... »
Henkie & Ali calon Walikota Nias
MEDAN – Henkie Yusuf Wau, dan Ali Yusran buka wacana baru untuk tampil mencalonkan diri menjadi walikota dan wakil walikota Gunung Sitoli pada pemilihan kepala Daerah (Pilkada) mendatang. Walau kedua pasangan ini masih belum menyebutkan partai politik yang akan mengusung atau melalui jalur independen, namun kedua mereka sudah menyatakan siap untuk tampil guna membangun... »