NIASONLINE – Pemilihan kepala daerah (Pilkada) di Kepulauan Nias yang tahapannya dimulai tahun depan, membenihkan perasaan was-was. Kuatir bahwa apa yang saat ini terjadi terulang kembali. Berbagai keprihatinan saat ini, akan muncul kembali, entah dengan wajah baru kepala daerah ataupun pejabat yang sama lagi. »