Archive for September 26th, 2011

‘Omzet’ Suap Penerimaan CPNS Capai Rp 25 Triliun Per Tahun

Monday, September 26th, 2011
‘Omzet’ Suap Penerimaan CPNS Capai Rp 25 Triliun Per Tahun

JAKARTA, NIASONLINE – ‘Bisnis’ jual beli formasi calon pegawai negeri sipil terjadi merata di seluruh Indonesia. Praktik bayar setoran agar diluluskan menjadi PNS itu sudah menjadi kelaziman dan bisnis menggiurkan. Nilai setoran, tidak lagi 5, 10, 20 atau 25 juta, tetapi kini, 50 juta ke atas. »

Posted in Berita Lain Lain | No Comments »

Usulan Pembentukan Provinsi Kepulauan Nias Belum Diterima Komisi II DPR

Monday, September 26th, 2011
Usulan Pembentukan Provinsi Kepulauan Nias Belum Diterima Komisi II DPR

JAKARTA, NIASONLINE – Kabar mengejutkan terkait usulan pembentukan Provinsi Kepulauan Nias yang selama ini ramai digaungkan di kalangan masyarakat Pulau Nias. Ternyata, hingga kini pengajuan usulan tersebut belum sampai juga ke DPR RI. »

Posted in Berita Lain Lain | 7 Comments »

Paska Pemboman GBIS Solo, PGI Minta Umat Kristen Tetap Tenang

Monday, September 26th, 2011
Paska Pemboman GBIS Solo, PGI Minta Umat Kristen Tetap Tenang

JAKARTA, NIASONLINE – Tindakan bom bunuh diri yang terjadi di Gereja Betel Injil Sepenuh (GBIS) Kepunten Solo pada Minggu, 25 September 2011 menuai berbagai kecaman dan reaksi kemarahan dari berbagai pihak. Namun, Persekutuan Gereja-Gereja di Indonesia (PGI) meminta agar anggota-anggota jemaat di Solo dan umat Kristen di seluruh Indonesia tetap tenang. »

Posted in Berita Lain Lain | 1 Comment »

Kalender Berita

September 2011
M T W T F S S
 1234
567891011
12131415161718
19202122232425
2627282930