
JAKARTA, Nias Online – Bapak Lala’aro Gulö, warga Desa Botona’ai Te’olo, Kabupaten Nias Utara (dekat Mandrehe, Nias Barat namun pasca pemekaran masuk wilayah Nias Utara), saat ini sangat menderita karena pipi sebelah kirinya berlubang sekitar 7 cm hingga giginya kelihatan dari luar. Menurut keluarga dekatnya, Turunan B Gulö, penyakit itu bermula dari rasa gatal pada... »