Beasiswa Fulbright 2009

Monday, September 15, 2008
By nias

Kesempatan untuk meraih beasiswa Fulbright telah dibuka kembali.

Fulbright Community College Summit Initiative Program
Deadline: 1 November 2008

Fulbright Foreign Language (Bahasa Indonesia)Teaching Assistant (FLTA)
Deadline: 3 November 2008

2008 International Fulbright Science and Technology Award for PhD.
Deadline: 5 May 2009

Fulbright International Leadership in Education Program
Deadline: 16 May 2009

Hubert H. Humphrey Fellowship Program for Mid-career Professionals
Deadline: 31 May 2009

Fulbright Presidential Scholarship Program (Ph.D. Program)
Deadline: 31 May 2009

Fulbright Master’s Degree Program
Deadline: 31 May 2009


Fulbright-Freeport Master’s Degree Program

Deadline: 31 May 2009

Fulbright Doctoral Dissertation Research Program
Deadline: 31 May 2009

Fulbright Visiting Specialist Program
Deadline: 30 June 2009

Tags:

16 Responses to “Beasiswa Fulbright 2009”

  1. Saya berkeinginan melanjutkan studi ke Australia untuk program S3 (Ph.D program), saya membutuhkan informasi mengenai beasiswa mohon dibantu ya… Saya adalah lulusan M.Pd.(UKI) dengan IPK 3.80 (cumlaude. Tuhan Yesus Memberkati.
    Thanks

    #4403
  2. florina zagoto

    sy snang adny penawaran beasiswa ke negri belanda.
    mslhny, penawarn ini ampe thn 2011 ga c??
    cz sy msh kul. di slh stu univ. jkrt ampe saat ni..
    dan IPKny di ats 3..
    mhn bantuanny, tx. n GBU

    #4449
  3. lukas ndruru

    saya berkeinginan untuk melanjutkan study di australia dengan bidang IT (Informatica technic) akan tetapi karna biaya yang cukup besar maka aku memutuskan untuk melanjutkannya di Riau Di UNILAK-pekanbaru-riau…
    jadi rencna saya setelah tamat S1 dari Riau saya pengen sekli nyambung studi di australia oleh karena itu saya mohon bantuan dana dari Bapak Bapati Nias Selatan…..agar memperjuankan kami sebgai anak bangsa……
    trim’s
    ya’ahowu…

    #4453
  4. david mercyano

    saya mo bertanya tentang bagaimana cara mendapatkan scholarship dr fullbright, apa saja syaratnya?
    terus, minat saya adalah magister(S2) bwat konsentrasi di bidang jurnalisme tv & broadcast.
    thanks before

    #5703
  5. wildansholeh

    saya berkeinginan untuk melanjutkan study S2 di Indonesia, dengan konsentrasi jurusan Manajemen Pendidikan dengan bantuan Program Beasiswa. Oleh karena itu, saya mohon bantuan bapak dengan mengirimkan formulir pendaftaran beasiswa beserta panduannya. Adapun formulir tersebut dapat dikirim ke alamat:
    Jl Desa Babakanloa No 372, Rw 06 Rt 01 Desa Babakanloa Kecamatan Pangatikan Kabupaten Garut Provinsi Jawa Barat. Kode Pos 44183. Demikian surat ini saya sampaikan, atas segala perhatian dan kesempatannya saya ucapkan terimakasih.

    #9441
  6. Firman Laia

    saya senang adanya penawaran beasiswa,
    sekarang saya sedang kuliah di Sekolah Tinggi Maritim dan Transpor Semarang – Jateng. dan akan selesai bulan april 2010.
    saya berkeinginan melanjutkan studi di luar negeri.

    mhn bantuan informasi dan syarat-syarat yang dibutuhkan.

    tx..

    #10521

Leave a Reply

Kalender Berita

September 2008
M T W T F S S
1234567
891011121314
15161718192021
22232425262728
2930