Khairul Ikhwan – detikcomMedan – Masalah pelacuran pelajar sekolah memang menjadi masalah khas kota besar. Sebuah penelitian terbaru menunjukkan, ratusan pelajar putri di Medan terjun ke dunia pelacuran. Jumlah ini baru merupakan angka hasil penelitian. Dperkirakan angka sesungguhnya jauh lebih banyak. »
Archive for December 7th, 2007
Wawancara Dengan Dr. William P. Sabandar – (5)
Friday, December 7th, 2007
Lingkungan Apa saja program BRR Nias untuk memperbaiki lingkungan? Tidak ada program yang spesifik untuk memperbaiki lingkungan. Untuk pantai dan sungai misalnya kami hanya membangun bangunan penahan gelombang/sungai untuk mengindari meluasnya kerusakan lingkungan dan bencana alam. »
Warga Alasa Unjuk Rasa ke Kantor BRR Perwakilan Nias
Friday, December 7th, 2007
Gunungsitoli, (Analisa) Aksi pungutan liar (Pungli) dilakukan Tim Fasilitator Badan Rehabilitasi dan Rekonstrusksi (BRR) Distrik Kabupaten Nias kepada warga Kecamatan Alasa, membuat warga Alasa unjuk rasa ke kantor BRR Perwakilan Regional VI Nias, Kamis (6/12). »