Gunungsitoli, WASPADA Online Sejumlah elemen masyarakat menyampaikan kritikan tajam atas penanganan rehabilitasi dan rekonstruksi yang dinilai belum menyentuh kebutuhan masyarakat secara menyeluruh, pasca dua tahun peristiwa gempa di Nias. »
Archive for March, 2007
Penumpang Susi Air Ditelantarkan di Nias
Laporan Wartawan Kompas Khaerudin GUNUNGSITOLI, KOMPAS–Penumpang maskapai penerbangan Susi Air rute Gunungsitoli Nias-Medan ditelantarkan. Hanya dua jam sebelum sebelum keberangkatan pada pukul 16.00, Kamis (29/3), pihak maskapai membatalkan penerbangan. »
Protesters slam reconstruction, rehabilitation work in Nias
Apriadi Gunawan, The Jakarta Post, Medan Nias students protested Wednesday outside the North Sumatra Legislative Council in Medan over the pace of reconstruction on the earthquake-devastated island. »
BRR Nias Alokasikan Rp130 M untuk Pembangunan 5 Pelabuhan di Nias
Teluk Dalam, Nisel (SIB) BRR Nias mengalokasikan dana senilai Rp130 miliar untuk pembangunan Lima pelabuhan di Nias dan Nias Selatan. Kepala BRR Nias William Syahbandar di Teluk Dalam, Nias Selatan, Kamis mengatakan, proyek pembangunan empat pelabuhan senilai Rp50 miliar sudah ditenderkan. »
DPRDSU: Maraknya Pungli, Krisis Listrik/Gas dan Rumitnya Pengurusan Izin Hambat Investasi
Medan (SIB) Komisi B DPRD Sumut menegaskan, maraknya pungli (pungutan liar) terhadap para investor dan terus berlangsungnya krisis listrik dan gas serta rumitnya atau berbelit-belitnya pengurusan izin investasi merupakan penghambat terbesar bagi investor menanamkan modalnya di daerah ini, sehingga Pempropsu dan aparat penegak hukum perlu segera mengatasinya. »
Kota Gunungsitoli pada tanggal 28 Maret 2007
Sejak dua tahun lalu, tgl. 28 Maret menjadi hari yang sangat bersejarah bagi seluruh masyarakat Nias. Gempa tahun 2005 yang lalu masih meninggalkan rasa duka mendalam dan rasa prihatin ditengah kesibukan-kesibukan program rekonstruksi dan rehabilitasi. »
Nias Selatan Suguhkan Kelengkapan Budaya dan Kesenian di Pameran Internasional Deep Indonesia 2007
Telukdalam (SIB) Nias Selatan —dalam hal ini— Dinas Pariwisata dan Kebudayaan menyuguhkan segala sesuatu tentang budaya dan kesenian Nias Selatan secara lengkap di pameran internasional bertajuk Deep Indonesia 2007 yang dilaksanakan Departemen Kebudayaan dan Pariwisata Republik Indonesia. “Sebagai wakil dari Provinsi Sumatera Utara, Nias Selatan tidak menyiakan kesempatan berharga untuk mempromosikan Nias Selatan ke... »
Dua Ribu Lebih Mahasiswa dan Pemuda Tapanuli “Serbu” DPRDSU
Medan (SIB) Sedikitnya dua ribu lebih massa mahasiswa dari berbagai kampus di Medan dan pemuda dari sebelas elemen yang tergabung dalam GMPT (Gerakan Mahasiswa dan Pemuda Tapanuli) ‘menyerbu’ gedung DPRD Sumut, Rabu (29/3) menuntut segera dikeluarkan rekomendasi persetujuan pembentukan Propinsi Tapanuli dan bubarkan Pansus, karena dianggap hanya akal-akalan untuk menghempang pemekaran serta membuang-buang uang... »
Puluhan Mahasiswa Nias Unjukrasa ke DPRDSU Desak BRR Maksimalkan Pembangunan di Nias
Medan (SIB) Puluhan Aliansi Gerakan Mahasiswa Nias, Rabu (28/3) berunjukrasa ke DPRDSU mendesak BRR (Badan Rehabilitasi dan Rekonstruksi) memaksimalkan pembangunan di Nias. Aksi yang tergabung dalam Forum Mahasiswa dan Pemuda Pembangun Nias, Forum Demokrasi Mahasiswa Nias Selatan, Kesatuan Mahasiswa Nias Universitas HKBP Nommensen, Kesatuan Mahasiswa Nias Univesitas Sisingamangaraja dan Kelompok Studi Mahasiswa Untuk Nias... »
Adukan Maskapai Penerbangan Melalui SMS: 0811 18 99999
Jakarta — Beberapa waktu lalu, Direktorat Jenderal Perhubungan Udara Departemen Perhubungan (Dephub) mengeluarkan safety rating berdasarkan hasil audit atas seluruh maskapai di Indonesia. Hasilnya, tidak ada satu pun maskapai yang memenuhi syarat keselamatan maksimal. Dari tiga kategori compliances, maskapai-maskapai penerbangan di Indonesia hanya mencapai kategori dua dengan pemenuhan standar minimal. »
Luruskan Hati, Tegakkan Pilar
Oleh: E. Nehe Daya Tarik yang Suram Pulau Nias, gempa bumi, penderitaan dan Badan Rekonstruksi dan Rehabilitasi (BRR).Kesimpulan sederhana, sekilas ataupun spontan apakah yang dapat diungkapkan mengenai keempatnya. Mungkin ada aspek positifnya, tapi salah satu yang dapat disebut adalah kenyataan daya tarik yang suram. »
Revitalisasi RSU Gunungsitoli Menuju C-plus

Yogyakarta (Yaahowu) Rumah Sakit Umum (RSU) Gunungsitoli yang hancur akibat bencana, dibangun kembali dengan konsep revitalisasi. Diharapkan RSU Gunungsitoli bisa menjadi rumah sakit referal (rujukan) bagi sekitar 700.000 jiwa penduduk kepulauan Nias. Juga menjadi referensi apabila terjadi bencana. Hal ini diungkapkan Fence Lase dari BRR-Nias kepada Victor Zebua dari Yaahowu, di sela-sela acara serah-terima... »
Dua Tahun Gempa Nias: 5.539 Unit Rumah Belum Dibangun
Gunungsitoli, WASPADA Online Dari 15 ribu unit rumah permanen dibangun untuk warga setelah terjadi bencana gempa di Kab. Nias, sebanyak 5.539 unit belum selesai dibangun. Namun, Badan Rehabilitasi dan Rekonstruksi (BRR) Perwakilan Nias menargetkan akan selesai tahun 2007. »
Tahun 2006-2007 UNDP Keluarkan Anggaran Rp 60 M Lebih Untuk Pemulihan dan Pembangunan Kembali Nias
Medan (SIB) Selama 2006-2007 UNDP (United Nations Development Programme) telah mengeluarkan anggaran sebesar 6,7 juta dolar AS atau Rp60 miliar lebih untuk pemulihan dan pembangunan kembali Nias pasca tsunami dan gempa. Sedangkan untuk anggaran 2008-2009, UNDP yang merupakan salah satu lembaga sdari PBB (Perserikatan Bangsa Bangsa) ini masih mempersiapkannya. »
Ketua DPRD Nisel Minta Hakim Hentikan Sementara Perkaranya
Medan (SIB) Terdakwa ketua DPRD Nias Selatan (Nisel) DR (HC) HM SH SSos minta majelis hakim menghentikan….. sementara perkara pidana yang didakwakan kepadanya. »