Komentar atas Artikel: Kritik, Berpikir dan Bersikap Kritis …
Artikel berjudul “Kritik, Berpikir dan Bersikap Kritis” tulisan E. Halawa* ternyata mendapat sambutan yang cukup hangat dan kritis dari para pembaca, yang tentu saja kita sambut baik. Pengunjung Yaahowu masih diberi kesempatan mengomentari artikel tesebut atau mengomentari komentar atas artikel tersebut hingga Jumat, 26 Januari 2007. Sesudahnya, komentar-komentar itu akan dirangkum dalam sebuah tulisan. (Redaksi).