Archive for December 3rd, 2005

Mabes Polri: Wartawan Ellyudin Kemungkinan Dibunuh dan Dibuang ke Laut

Saturday, December 3rd, 2005

Jakarta, (Analisa) Kepala Divisi Humas Mabes Polri, Irjen Polisi Aryanto Boedihardjo mengatakan, Wartawan Berita Sore di Nias, Elyuddin Telembanua yang hilang sejak Agustus 2005 kemungkinan dibunuh dan mayatnya dibuang ke laut. »

Posted in Berita Lain Lain | No Comments »

18 Tersangka Mengaku Disuruh Ketua DPRD Nisel

Saturday, December 3rd, 2005

Medan (WASPADA) 18 tersangka pembakar Kantor Camat Teluk Dalam, Kab. Nias Selatan (Nisel), mengaku disuruh Ketua DPRD Nisel, DR Hadirat Manao, SH, S.Sos, kata Humas Poldasu Kombes (Pol) Drs Bambang Prihadhy, SH. “Apapun keterangan tersangka kita tampung, tapi, tidak begitu saja kita percayai seratus persen. Tetap kita mencari bukti-bukti pendukung keterangan mereka, mungkin saja... »

Posted in Berita Lain Lain | 1 Comment »

Nias Di Ruang Maya

Saturday, December 3rd, 2005

E. Halawa Dua hari yang lalu, tepatnya tanggal 1 Desember 2005, kembali hadir sebuah situs baru untuk kita, masyarakat Nias, : situs Yaahowu. »

Posted in Fokus | 2 Comments »

Kalender Berita

December 2005
M T W T F S S
 1234
567891011
12131415161718
19202122232425
262728293031